Mobile Legend selalu menghadirkan berbagai hero dan salah satunya adalah hero Julian. Hero jenis ini punya kemampuan fighter yang sangat kuat dan bisa bertempur untuk membantu anggota lain.
Untuk mendapatkan hero tersebut pastikan kamu sudah melakukan top up diamond Mobile Legend. Dengan hero ini kamu akan lebih mudah mengalahkan musuh selama bisa memainkan tokoh tersebut.
Untuk itu itu di artikel ini diberikan penjelasan secara detail terkait rtp slot trik bermain menggunakan hero Julian. Lantas bagaimana cara memainkan hero tersebut di Mobile Legend? Berikut ulasan selengkapnya
Cara Bermain Hero Julian di ML
Setiap hero punya cara tersendiri dalam bertempur dengan lawan dan berikut cara bermain dengan hero Julian:
Selalu Perhatikan Pick Lawan
Julian termasuk hero paling kuat namun tetap harus melihat pick dari hero lawan lebih dulu. Jika kamu berada di slot 3 atau 5 maka hero ini sangat cocok untuk dipilih ketika bermain di game Mobile Legend.
Tentukan Cara Mainnya
Setiap pemain memiliki cara yang berbeda karena kamu tinggal spell saja dan punya pengaruh besar di permainan Mobile Legend. Umumnya hero ini sangat cocok untuk kamu yang suka permainan Lane Fighter atau Hyper.
Kamu bisa memilih salah satu dari cara main di atas dan pastikan tidak memiliki masalah saat menggunakannya. Untuk itu kamu perlu melihat komposisi tim terlebih dahulu dan akan lebih mudah dalam menghadapi lawan.
Prioritaskan Skill 3 Upgrade
Jika kamu ingin maju maka hero Julian ini lebih diprioritaskan untuk skil 3 Upgrade Enhancement. Dengan skill seperti ini akan memberikan keuntungan berupa efek layaknya Knock Up dan Damage yang begitu tinggi.
Dengan cara seperti ini akan membuat musuh kewalahan dan tidak bisa bertahan sama sekali. Sehingga kamu akan lebih mudah dalam mengalahkan setiap musuh yang menyerang. Untuk itu di serangan pertama, kamu bisa menggunakan hero Julian ini.
Spam Skill Saat Berperang
Ketika sedang bertarung, kamu tidak perlu takut untuk melakukan spam skill kepada lawan. Sebab hero satu ini memang ciri khasnya seperti ini dan cara ini tergolong cara paling efektif mengalahkan tim lawan.
Dengan cara ini akan memudahkan kamu untuk membuat HP lawan menurun dengan drastis. Sebab dari segi damagenya begitu tinggi dan efek yang ditimbulkan akan membuat lawan kesulitan mengalahkan kamu. Sehingga ketika hal ini dilakukan di pertempuran akan membuat kamu menang lebih mudah.
Hindari Serangan Barbar Sebelum Skill 3 Terbuka
Bagi kamu yang baru menggunakan hero Julian sebaiknya jangan terlalu barbar sebelum skill 3 terbuka. Untuk itu kamu perlu menjaga jarak terlebih dahulu dan memancing musuh untuk masuk ke perangkap.
Selain itu, kamu juga perlu melihat hero milik lawan ketika akan menyerang secara barbar. Jika hero mereka menggunakan Freya, Hilda yang ada di satu lane tentu harus lebih diwaspadai. Dikatakan demikian karena kamu akan kesulitan membunuh mereka jika skill 3 belum terbuka.
Jadi bermain dengan Hero Julian ini perlu memperhatikan pic lawan terlebih dahulu. Setelah itu pastikan kamu fokus untuk sampai di skill 3 hingga terbuka agar lebih mudah menyerang secara barbar.
Jika kamu sudah di posisi tersebut kamu bisa melakukan spam skill ketika pertempuran dimulai. Cara ini akan sangat efektif jika kamu menggunakan hero Julian di Mobile Legend.